Inilah! Cara Menjaga Injeksi Motor Sport Agar Tetap Awet

Cara Menjaga Injeksi Motor Sport Agar Tetap Awet – Menjaga motor agar tetap tahan lama dan awet perlu dilakukan, terutama motor Sport yang Anda punya. Ini dilakukan demi menjaga motor sport tetap prima dan terhindar dari kerusakan yang bisa saja terjadi dan mengakibatkan Anda harus melakukan perbankan yang memakan banyak biaya. Tidak maukan hal itu terjadi? Jadi ada baiknya Anda harus menjaga motor tersebut.

Lalu, bagaimana sih tips dan cara menjaga injeksi motor sport agar tetap awet yang bisa diterapkan dirumah? Berikut ini kami akan membahasnya untuk Anda. Maka dari itu yuk simak hingga akhir yah!

Cara Menjaga Injeksi Motor Sport Agar Tetap Awet, Apa Saja?

Cara Menjaga Injeksi Motor Sport Agar Tetap Awet

Dibawah ini Cara praktis akan memberikan beberapa cara menjaga injeksi motor sport agar tetap awet yang bisa Anda terapkan. Adapun beberapa cara menjaganya seperti berikut ini :

Melakukan Servis Secara Berkala

Cara mengatasi injeksi motor sport agar tetap awet yang pertama pastilah melakukan servis secara berkala. hal ini dilakukan agar keadaan mesin pada motor sport Anda lebih tahan lama dan prima. Dan saat melakukan servis Nada pasti dapat mengeti benda komponen mana yang harus diganti dan komponen mana yang masih layak digunakan.

Memeriksa Kondisi Aki Motor Secara Rutin

Aki adalah komponen yang sangat penting dan harus diperhatikan secara khusus, dimana karena aki merupakan penghidup mesin dan penyuplai bahan bakar ke seluruh mesin yang membutuhkan, nah jika air aki habis pastinya tidak dapat berfungsi dengan baikan? Jadi ada kalanya untuk Anda segera melakukan pengisian air aki secukupnya agar dapat bekerja seperti semula lagi.

Gunakan Bahan Bakar Yang Berkualitas

Nah, dalam menjaga motor pasti akan berhubungan dengan bahan bakar, apalagi Anda tengah menggunakan motor Sport bukan? jadi gunakan bahan bakar yang berkualitas tinggi dengan kadar oktan yang tinggi. Karena saat menggunakan bahan bakar beroktan tinggi, mesin akan bekerja secara optimal. Untuk itu agar Anda semakin gesit berada di medan jalan bisa menggunakan pertamax sebagai bahan bakarnya karena memiliki kadar oktan 90 daripada bensin premium yang biasanya. Atau Anda bisa mencampurkan bensin premium dan dan pertama dengan 1 : 1 agar lebih murah karena mengingat tangki motor sport sangat besar.

Baca juga:  Cara Membersihkan Filter Ac Mobilio

Menggunakan Oli Yang Asli

Pastikan ketika Anda membeli oli pastikan pilih yang Anda benar-benar asli dan merek terkenal. Karena bagaimanapun jika Anda tertipu dengan oli yang palsu maka akan berdampak pada tangki motor Anda yang mudah berkarat dan kerja bensin semakin tidak optimal. Nah, setelah memastikan oli yang Anda gunakan asli, Maka Anda dapat segera mengganti oli tersebut agar mesin tidak kehausan.

Memeriksa Filter Udara Dan Juga Kepala Busi

Hal yang satu ini juga tidak boleh Anda lupakan untuk menjaga filter udara dan kepala busi terhindar dari air atau kotoran. Jika Anda mencuci motor sport jangan sampai mengenai komponen-komponen tersebut. Karena bisa saja air akan masuk ke dalamnya dan membuat motor Anda mendadak mogok. Jadi ada baiknya untuk menghindar komponen tersebut saat mencuci motor.

Nah itulah beberapa cara menjaga injeksi motor sport agar tetap awet yang bisa Anda terapkan nantinya. Memang untuk melakukan perawatan pada motor haruslah mengeluarkan biaya yang tidak sedikit. Namun jika Anda tidak melakukan perawatan tersebut, maka motor sport Anda tidak akan berkualitas dan tahan lama. Jadi ada baiknya Anda harus melakukan perawatan untuk motor tersebut. Semoga dengan adanya artikel ini dapat berguna dan bermanfaat untuk Anda semua. Sekian dan terima kasih !

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *